Bahan-bahan yang perlu disediakan:
- 1 buah labu siam, iris tipis memanjang
- 1/2 buah wortel, iris korek
- 1/2-1 buah timun, iris tipis memanjang
- 2 siung bawang putih, iris
- 1 sdm bawang goreng
- 1 sdm ebi gongseng (lihat resep)
- 5 buah bakso ikan, iris tipis (lihat resep)
- Secukupnya garam, lada dan kaldu jamur
- 1 liter air (lebih)
Langkah-langkah memasak:
Tambahkan garam,lada dan kaldu jamur. Tes rasa. Masak sebentar dan taburi bawanf goreng,aduk rata.
Selamat mencoba